Info Aplikasi

Media Pembelajaran ini berisi materi tentang persamaan kuadrat untuk siswa kelas IX SMP/MTs. Media pembelajaran ini bersifat interaktif dengan teknologi web dan dilengkapi dengan adanya animasi yang diharapkan dapat membantu siswa memahami materi persamaan kuadrat lebih mudah dan cepat


  Judul Penelitian : Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Web
 Pada Mata Pelajaran Matematika Materi Persamaan Kuadrat Kelas IX SMP
 Menggunakan Model Pengembangan ADDIE.
  Peneliti : Yulia Rakhfah
  NIM : 1610131120012
  Program Studi : S1 Pendidikan Komputer
  Pembimbing 1 : Dr. Hj. Noor Fajriah, M.Si
  Pembimbing 2 : M. Hifdzi Adini, S.Kom, M.T.

Referensi Materi

  Apriyanto, Y. (2019). Modul Matematika SMP/MTs Kelas 9 Semester 1 Revisi 2019.

  Sembiring, S., Akhmad, G., & Nurdiansyah, H. (2017). Buku Teks Pendamping Matematika untuk SMP-MTs Kelas IX Kurikulum 2013 Edisi Revisi. Margahayu Permai, Bandung: Yrama Widya.

  Subchan, Winarni, Mufid, M. S., Fahim, K., & Syaifudin, W. H. (2018). Buku Guru Metematika SMP/MTs Kelas IX Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.

  Tutorial Basket "Shooting" bersama Dimaz dan Jarron Crump - Tricly DBL Academy. Diakses pada 25 September 2020,
dari https://youtu.be/AwP2geTMax4

  Petunjuk Aplikasi

  1. Tombol Navigasi Daftar Materi

    Nomor (1) : Jika anda menekan tombol Halaman Utama, anda akan kembali ke halaman yang anda buka pertama kali pada aplikasi ini.
    Nomor(2) :Merupakan tombol navigasi yang berisi daftar materi yang akan dipelajari
    Nomor(3) : Merupakan tombol navigasi Subbab 1 yang apabila anda tekan akan menampilkan daftar materi yang akan dipelajari pada subbab 1 seperti gambar di bawah ini

  2. Tombol Navigasi pindah halaman

    Nomor (1) :Jika anda menekan tombol sebelumnya, anda akan berpindah pada ke halaman sebelumnya
    Nomor(2) :Jika anda menekan tombol selanjutnya, anda akan berpindah pada ke halaman selanjutnya

  3. Tombol Klik Petunjuk


    Petunjuk Penggunaan Video
    1. Klik tombol bendera hijau kemudian tekan mulai pada animasi dibawah ini untuk memulai.

    2. Tunggu beberapa saat apabila animasi belum muncul

    Klik tombol diatas untuk melihat petunjuk dari penggunaan fitur aplikasi ini